Bupati Kudus Kena OTT, Ganjar: Itu Nekat Namanya

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menyebut operasi tangkap tangan (OTT) oleh jajaran Komisi Pemberantasan Korupsi terhadap para pelaku itu penting dilakukan dalam upaya pemberantasan berbagai tindak pidana korupsi.
Baca Juga: Tahu Anak Buahnya Jadi Pendukung Khilafah, Ganjar: Baiknya Mundur
"Kalau sudah tidak bisa dinasehati maka OTT menjadi penting," kata Ganjar di Semarang, Jumat petang.
Hal tersebut disampaikan Gubernur Ganjar menanggapi OTT yang dilakukan penyidik KPK terhadap Bupati Kudus Muhammad Tamzil.
Menurut Ganjar, jika ada pihak yang berani melakukan berbagai tindak korupsi pada era keterbukaan dan reformasi menuju pemerintahan bersih seperti saat ini, maka yang bersangkutan itu nekat.
"Di era yang sudah terbuka dan di era semua melakukan reformasi menuju pemerintahan bersih maka hanya orang yang bernyali tinggi alias nekat yang melakukan ini," ujarnya.
Seperti diwartakan, KPK menangkap Bupati Kudus Muhammad Tamzil bersama delapan orang lainnya dalam OTT di Kabupaten Kudus pada Jumat siang.
相关文章
Bingung Khutbah Idul Fitri di Rumah? Ini Contekan Mudah dari Ustad Somad
Warta Ekonomi, Jakarta - Pemerintah telah resmi mengimbau untuk melaksanakan salat Idul Fitri dari r2025-05-23Pramono Bakal Tertibkan Jalur Sepeda hingga Pedestrian Jakarta yang Digunakan Parkir Liar
SuaraJakarta.id - Gubernur Jakarta Pramono Anung menyoroti sejumlah kendaraan lain seperti sepeda mo2025-05-23Asal Jalan Ditutup, Dishub DKI Sebut JLNT Aman Dilintasi Pesepeda
SuaraJakarta.id - Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) DKI Jakarta, Syafrin Liputo menyebut Jalan Layan2025-05-23Kemenperin Belum Bisa Berikan Izin Edar iPhone 16 Meski Apple Bakal Bangun Pabrik, Ini Penyebabnya
JAKARTA, DISWAY.ID --Pemerintah Indonesia masih belum bisa memberikan izin penjualan untuk produk te2025-05-23Pasar Modal RI Bakal Direformasi? BEI Intip Strategi China
Warta Ekonomi, Jakarta - Bursa Efek Indonesia (BEI) tengah mempertimbangkan reformasi struktural pas2025-05-23Acara Gowes Bareng Pramono Bakal Lintasi JLNT, Komunitas Pesepeda dan Pejalan Kaki Menolak
SuaraJakarta.id - Koalisi Mobilitas Berkelanjutan menentang rencana penggunaan Jalan Layang Non Tol2025-05-23
最新评论